Apa itu RTO dan RPO? Ini Manfaatnya untuk Keberhasilan Perencanaan DR
RTO dan RPO adalah dua hal yang berbeda. Dan keduanya sama-sama penting dalam pemulihan perencanaan bencana (Disaster Recovery Plan – DRP). Dimana RTO adalah akronim dari Recovery Time Objective dan RPO Recovery Point Objective. RTO bisa dipahami sebagai tujuan waktu pemulihan, sementara RPO tujuan titik pemulihan. Lebih jelasnya simak penjelasan berikut. Pengertian RPO dan RTO […]
Apa itu RTO dan RPO? Ini Manfaatnya untuk Keberhasilan Perencanaan DR Read More »









