Disaster Recovery as a Service
untuk Layanan Kesehatan
Pemulihan Bencana IT yang Sederhana, Efektif, dan Terdepan diIndustri Kesehatan Memastikan RS Memenuhi Kepatuhan Permenkes No. 75 Tahun 2019
Jadwalkan Demo
Mengapa Rumah Sakit membutuhkan DRaaS?
Kepatuhan Regulasi Permenkes No. 75 Tahun 2019
Penanggulangan pra krisis kesehatan pada Permenkes No 75 Tahun 2019 Pasal 9 Ayat 3 menjelaskan: Setiap Rumah Sakit memastikan kesiapsiagaan pada peningkatan sumber daya, pengelolaan ancaman dan pengurangan kerentanan. Upaya pencegahan dan mitigasi meliputi kajian risiko, pengembangan kebijakan, sistem informasi, dan rencana penanggulangan.
Setiap RS yang memiliki perangkat keras elektronik dan perangkat lunak harus memiliki kemampuan:
- Menerima, mengirimkan, memproses, dan mempublikasikan dokumen elektronik
- Menyimpan data
- Membuat cadangan data secara otomatis yang disimpan terpisah untuk mengantisipasi kerusakan atau insiden yang tidak diinginkan
- Mudah diperbaiki dengan cepat jika mengalami gangguan, kerusakan, atau insiden yang tidak diinginkan dalam masa pengoperasiannya; dan
- Mudah adaptasi atau terhubung dengan sistem informasi lainnya yang terkait Penanggulangan Krisis Kesehatan.
Solusi Disaster Recovery Elitery untuk Layanan Kesehatan
Layanan DRaaS Kami
Dengan lingkungan cloud kami dan manajemen profesional, kami memungkinkan pemulihan yang lancar, responsif, dan bebas khawatir. Kami membantu Anda mengelola layanan DRaaS secara menyeluruh mulai dari Instalasi Cepat, Pencadangan Aman & Pemulihan Kilat, Pemantauan & Analisis Proaktif.
Studi Kasus Salah Satu RS Vertikal di Indonesia
Memanfaatkan Solusi DRaaS untuk Pemulihan Bencana dan Menjaga Keberlangsungan Operasional Layanan Kesehatan
Sebuah rumah sakit vertikal terkemuka di Indonesia mengidentifikasi kekurangan kesiapan mereka dalam menghadapi bencana, memerlukan solusi pemulihan bisnis yang komprehensif untuk memastikan kesiapsiagaan total. Mengakui risiko besar terhadap layanan dan infrastruktur kritis, rumah sakit ini berkolaborasi dengan Elitery untuk menerapkan Disaster Recovery as a Service yang mencakup penilaian infrastruktur, desain, migrasi, dan implementasi, serta simulasi latihan pemulihan bencana.
Hasilnya, rumah sakit tersebut berhasil meningkatkan ketahanan sistem, mengurangi pembelian perangkat keras hingga 50%, biaya pemeliharaan, dan konsumsi energi, memperkuat posisi mereka dalam menghadapi keadaan darurat dan memastikan kelangsungan operasional yang efektif.
- Fully Managed Disaster Recovery as a Service mulai dari Infrastructure Assessment, design, migrasi dan implementasi.
- Melakukan DR Drill Test
- Menetapkan sasaran waktu pemulihan (RTO) dan sasaran titik pemulihan (RPO) sesuai SLA
- Memprioritaskan aplikasi berdasarkan tingkat kekritisannya
- Menyediakan solusi cybersecurity untuk menjaga data kritikal mereka
Solusi yang Diimplementasikan
Hasil dan Kesimpulan
Mengapa Memilih Elitery?
- Tim Ahli Bersertifikat Internasional
- Dukungan 24/7
- Standar Kualitas dan Keamanan Internasional dengan standar ISO 9001 dan ISO 27001
- Mengelola lebih dari 100 pelanggan
- Menangani lebih dari 2.000 DR drills dan real DR events.
- Melindungi lebih dari 400 server pelanggan kami.
Khawatir RS Anda belum memiliki DR?
Alamat
PT. Data Sinergitama Jaya The Manhattan Square Tower B Lt. 22, Jl. TB Simatupang, RT.3/RW.3, East Cilandak, Pasar Minggu South Jakarta City, Jakarta 12560 INDONESIA
No Telepon
(+62-21)7511-004